
Sambutan CEO
PT. INDO ASIA SINERGI SEJAHTERA
Salam Hangat,
Melihat kondisi saat ini dimana banyak bisnis yang semakin berkembang sehingga perlu adanya strategi dalam mempertahankan bisnis. Saya bergabung di PT INDO ASIA SINERGI SEJAHTERA dengan visi , “menjadi mitra tepat dan konkret untuk menuju sejahtera“ dengan fokus pada menyusun strategi dalam mempertahankan bisnis untuk menuju sejahtera. Kami berkomitmen mengedepankan service excellence dalam meningkatkan dan memajukan perusahaan Anda.
Mari berjalan dengan tagline saya “Sinergi Bersama Sejahtera Bersama”.
SAPTO HARIYONO, S.Hut., M.H.
CEO PT INDO ASIA SINERGI SEJAHTERA
